detikHealth
Pengguna Obat Pereda Nyeri Lebih Sering Alami Impotensi
Meski aman bagi jantung, obat pereda nyeri masih menyisakan risiko bagi kesehatan seksual. Pria yang rutin mengonsumsi pereda nyeri punya risiko 38 persen lebih tinggi untuk mengalami impotensi.
Kamis, 03 Mar 2011 11:18 WIB







































