detikFinance
Tren IHSG Masih Melemah, Berpotensi Turun Lagi
IHSG diperkirakan masih berada dalam tren melemah dan akan kembali terkena koreksi. Namun melihat posisi indeks yang sudah turun cukup dalam, pelemahannya mulai terbatas.
Kamis, 05 Des 2013 08:11 WIB







































