detikInet
Komputer Error 2 Jam, Ratusan Penerbangan Delay
Gara-gara sistem komputer terganggu, sebanyak 268 penerbangan domestik dan internasional tertunda (delay) selama satu sampai satu setengah jam.
Jumat, 22 Jun 2007 08:29 WIB







































