detikInet
Kampanye Obama Rambah Video Game?
Kampanye bakal calon presiden Amerika Serikat (AS), Barack Obama menyerbu berbagai macam media. Bahkan permainan video game pun dilaporkan tidak luput dari kampanye Obama.
Selasa, 14 Okt 2008 11:15 WIB







































