detikNews
Uang Parkir Rp 293 Juta Raib, Pemkot Padang Diminta Mengusut
Kasus raibnya uang restribusi parkir sebesar Rp 293 juta di kota Padang, Sumatera Barat (Sumbar) membuat berang anggota DPRD Kota Padang. Pemkot Padang diminta mengusutnya.
Kamis, 01 Sep 2005 16:00 WIB







































