detikOto
Jakarta Peringkat 10 Kota Termacet di Dunia 2019
TomTom kembali merilis daftar kota termacet di dunia. Jakarta menduduki posisi ke-10 dalam daftar kota termacet di dunia.
Kamis, 30 Jan 2020 13:38 WIB