Sepakbola
Dan Mimpi Maxi Lopez pun Terwujud
Bergabung dengan klub sebesar AC Milan sudah merupakan mimpi bagi seorang Maxi Lopez. Saat ia bisa mencetak gol perdana untuk klub barunya tersebut, Lopez pun senang bukan kepalang.
Minggu, 12 Feb 2012 04:41 WIB







































