Massa dari dua kelompok, yakni Forum Betawi Rempug (FBR) bentrok dengan warga Madura di Jembatan Dempet, perbatasan Jakarta Utara-Jakarta Pusat. Dipastikan tidak ada korban jiwa dalam bentrokan itu.
Massa Forum Betawi Rempug (FBR) bentrok dengan massa Forum Komunikasi Masyarakat Madura. Bentrokan yang terjadi sejak pukul 11.30 WIB, Rabu (10/5/2006), dipicu oleh perselisihan sepele.
Seribuan warga 14 Ulu, Kuto Batu dan sekitarnya melakukan istighotsah di kampung Al-Munawar. Mereka menolak rencana pembangunan Jembatan Musi III di lokasi kampung 14 Ulu dan Kuto Batu.
Ketegangan antara ratusan TNI dan Polri di Ambon, Maluku telah membuahkan korban. Korban bukan berasal dari dua institusi negara itu, melainkan warga sipil.
Masyarakat Kuto Batu dan 13 Ulu Palembang menyatakan siap berdialog dengan Gubernur Sumsel perihal pembangunan jembatan Musi III. Namun mereka tetap menolak pembangunan tersebut.
Proyek Jembatan Musi III terancam batal. Investor Jepang memberi batas waktu pembebasan lahan hingga Juni. Sementara warga tetap menolak pembebasan lahan.