Yamaha Endurance Festival 2021 sukses dihelat akhir pekan kemarin. Diwarnai pensiunnya bos Yamaha Indonesia dari arena balap, berikut hasil perlombaannya.
Yamaha R15 generasi terbaru resmi meluncur di Indonesia. Motor ini terinspirasi dari tunggangan Fabio Quartararo dan Toprak Razgatlioglu. Seperti apa detailnya?
Menjelang peluncuran motor baru Yamaha tersebut, Yamaha sudah mengunggah dua kali konten Instagram dan memberikan 'kisi-kisi' akan motor yang akan mereka rilis.