detikTravel
Turis Asal Jepang Makin Rajin Liburan ke Indonesia
Semakin banyak turis asal Jepang yang melancong ke Indonesia. Buktinya, angka kunjungan turis asal Negeri Matahari Terbit ini meningkat 10,3% dibanding tahun lalu.
Senin, 01 Jul 2013 17:46 WIB







































