detikNews
Janda Peraih Nobel Perdamaian Asal China Menyatakan Siap Mati
Liu Xia yang dihukum tahanan rumah menyatakan siap mati sebagai protes atas penahanannya sejak mendiang suaminya Liu Xiaobo meraih Nobel Perdamaian tahun 2010.
Jumat, 04 Mei 2018 07:55 WIB







































