"Sementara sih informasi yang kita dapat dari omongannya dia (pelaku), dia bau minuman (alkohol) mulutnya," kata Kapolres Jakarta Utara Kombes Budhi Herdi.
Satu unit mobil Pemadam Kebakaran (Damkar) milik Suku Dinas Pemadam Kebakaran Jakarta Utara hilang. Mobil diduga dicuri ketika sopir sedang pergi ke toilet.
Dua pelaku jambret ditangkap polisi usai merampas telepon seluler milik Mirna di Tanjung Priok, Jakarta Utara. Pelaku berhasil tertangkap saat dikejar warga.