One way nasional arus balik di Tol Kalikangkung Semarang hingga Jakarta bakal diberlakukan hari ini mulai pukul 14.00 WIB. Begini persiapan pengelola tol.
Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan mengatakan angka traffic counting kendaraan per siang ini masih di bawah parameter pemberlakuan rekayasa lalu lintas.
Sistem satu arah atau one way dari arah Jakarta menuju Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, berakhir. Kini, one way berlaku dari arah Puncak menuju Jakarta.