detikNews
Polisi Tangkap Majikan Penyiram Air Mendidih ke Eka PRT di Bali
Pembantu bernama Eka Febriyanti disiram air mendidih oleh majikannya DMW di Gianyar, Bali. Pelaku penyiraman itu kini sudah ditangkap dan dibawa ke Polda Bali.
Rabu, 15 Mei 2019 18:38 WIB







































