Motis Natal 2024 melayani perjalanan Stasiun Jakarta Gudang-Stasiun Lempuyangan dan Stasiun Lempuyangan-Stasiun Jakarta Gudang. Simak jadwal perjalanannya!
Kereta Api Blambangan Ekspres rute Jakarta-Banyuwangi menawarkan perjalanan nyaman dengan harga tiket Rp 505 ribu. Fasilitas modern dan jadwal praktis tersedia.
Pegawai PT KAI menceritakan kisah dirinya yang sudah belasan tahun tak mudik selama Lebaran. Dia harus melayani pemudik yang akan berkumpul dengan keluarga.