Wakil Panglima TNI menegaskan isu darurat militer tidak benar. TNI tetap taat konstitusi dan solid dalam mendukung Polri dalam situasi kerusuhan saat ini.
Wakil Panglima TNI Jenderal Tandyo Budi Revita menegaskan soliditas Kementerian Pertahanan dan TNI dalam menjaga stabilitas keamanan dan kedaulatan NKRI.