detikNews
FKB Ancam Surati Konstituen dan Potong Gaji Anggota Pembolos
Merespons sorotan publik mengenai minimnya kehadiran anggota Dewan, Fraksi Kebangkitan Bangsa (FKB) mengambil langkah konkret. FKB mengancam menginformasikan anggotanya yang tidak disiplin ke konstituen mereka di daerah.
Rabu, 21 Jan 2009 15:08 WIB







































