Bank sentral melakukan langkah antisipasi terkait penyebaran virus Ransomware WannaCrypt atau WannaCry untuk memastikan keamanan transaksi di perbankan.
Bank sentral melakukan langkah antisipasi terkait penyebaran virus Ransomware WannaCrypt atau WannaCry untuk memastikan keamanan transaksi di perbankan.
Hal ini setelah salah satu rumah sakit di Indonesia ikut menjadi korban serangan virus komputer global Ransomeware WannaCrypt atau disebut juga WannaCry.
Serangan ransomware oleh para teroris siber di 99 negara ternyata ikut menimpa Indonesia. Bahkan, ada ribuan alamat internet protocol (IP) yang terinfeksi.