detikNews
Ponpes Lirboyo: Perayaan Valentine Lebih Tepat untuk Pasutri
Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri melarang remaja merayakan Valentine Day. Karena, perayaan hari kasih sayang ini lebih tepat dilakukan bagi pasangan suami istri (pasutri).
Jumat, 12 Feb 2010 18:09 WIB







































