detikNews
Soal Video JK Anggap Jokowi Tak Layak Nyapres, Cak Imin: Itu Kan di Awal-awal
“Iya memang video itu dibikin waktu baru awal-awal dilantik tapi dia (Jokowi) sudah diisukan nyapres. Tapi kemudian perkembangannya pak Jokowi ini istilahnya yang terbaik di antara yang ada,” kata Muhaimin kepada detikcom.
Senin, 26 Mei 2014 23:33 WIB







































