Sepakbola
Higuain Dua Gol, Napoli Gasak Cesena 4-1
Napoli membuka tahun 2015 dengan kemenangan. Partenopei menang 4-1 ketika melawat ke markas Cesena dalam partai giornata 17 Serie A.
Rabu, 07 Jan 2015 02:00 WIB







































