detikNews
Kronologi Pembebasan Sinar Kudus, Uang Tebusan Dihitung Hingga Malam
MV Sinar Kudus telah lepas dari tangan perompak Somalia setelah tebusan miliaran rupiah dibayarkan. TNI yang memantau pembebasan itu menghabisi 4 perompak Somalia saat kapal kargo itu telah memasuki perairan internasional.
Senin, 02 Mei 2011 16:38 WIB







































