detikNews
Pemerintah Putuskan Jamaah Haji Pakai Paspor Hijau
Paspor coklat untuk jamaah haji Indonesia tinggal kenangan. Mulai musim haji tahun ini, jamaah haji kita memakai paspor hijau (paspor internasional) sesuai ketentuan pemerintah Arab Saudi.
Kamis, 02 Jul 2009 11:05 WIB







































