detikNews
Data Antemortem Kopilot Remi Plesel Belum Terkumpul
Data ante mortem yang dilakukan tim DVI sudah terkumpul 161 keluarga penumpang dan kru pesawat AirAsia QZ8501. Tinggal ante mortem dari pihak co pilot Remi Emanuel Plesel yang belum mengumpulkan data ante mortem.
Jumat, 02 Jan 2015 23:11 WIB







































