detikNews
Meski Gugatannya Ditolak, MAKI Janji Kawal Terus Kasus Harun Masiku
"Kita dalam melakukan pengawalan-pengawalan kasus-kasus ini, itu kita juga tidak akan berhenti," ujar kuasa hukum MAKI Rizky Dwi Cahyo Putra.
Senin, 17 Feb 2020 13:43 WIB