Pertumbuhan harga properti dunia mengalami perlambatan akibat terhantam kondisi krisis utang di Eropa. Rata-rata kenaikan harga rumah di dunia tercatat 0,9%.
Wamen ESDM Rudi Rubiandini menilai harga Bahan Bakar Minyak sangat sulit untuk dinaikkan tahun ini. Namun, pemerintah harus tetap melakukan langkah penghematan.
IHSG kami perkirakan akan berpeluang menguat terbatas menyerap sentimen penutupan positif bursa AS semalam namun tetap terbatasi oleh penutupan relatif negatif bursa eropa.
Mau Nissan Evalia? Nah, jika tertarik kunjungi ajang Pekan Raya Jakarta (PRJ) di JI Expo Kemayoran Jakarta Pusat yang berlangsung pada 11 Juni-15 Juli 2012. Di PRJ, MPV terbaru Nissan itu menjadi hadiah bagi pengunjung yang beruntung.
IHSG berpotensi kembali mengalami konsolidasi pada perdagangan hari ini dengan potensi kisaran level support 3.829 - 3.848 dan level resistance 3.882 - 3.890.
Nissan akhirnya meluncurkan MPV Nissan Evalia di Indonesia. Mobil ini dijual seharga Rp 145-185 juta on the road Jakarta. Dengan Evalia Nissan siap merebut hati pecinta MPV di tanah air.