detikNews
Ditetapkan Tersangka oleh Polri, Novel & Yuri Tetap Jadi Penyidik KPK
Polri tetap melanjutkan pengusutan kasus penembakan pencuri sarang walet di Bengkulu yang melibatkan 2 penyidik KPK. KPK memastikan dua orang itu tetap bekerja sebagai penyidik lembaga antikorupsi tersebut.
Senin, 15 Okt 2012 17:49 WIB







































