detikNews
Dituduh Tak Netral, Walikota Pekanbaru Dilaporkan ke Panwaslu
Walikota Pekanbaru, Herman Abdullah, dilaporkan ke Panwaslu oleh salah pasangan kontestan Pemilu Kada Pekanbaru. Dia dituduh telah memerintahkan camat dan lurah untuk mendukung pasangan lawan mereka dalam Pemilu Kada Pekanbaru.
Sabtu, 14 Mei 2011 21:30 WIB







































