Massa pro Habib Rizieq Syihab tidak hanya menggelar aksi di Mapolda Metro Jaya. Namun, ada juga sejumlah orang yang fokus dengan kebersihan di lokasi aksi.
Habib Rizieq mengatakan percakapan WhatsApp yang disebut antara dirinya dan Firza Husein merupakan fitnah. Rizieq menyatakan sudah kenyang dengan fitnah.
Imam besar Front Pembela Islam (FPI) Habib Rizieq Syihab mengaku telah resmi mengajukan gugatan praperadilan atas status tersangka yang disematkan kepadanya.