detikNews
PBNU Minta Pemerintah Perhatikan Akses Ibadah Kaum Difabel
Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj meminta pemerintah memerhatikan akses ibadah bagi penyandang disabilitas di tempat umum.
Senin, 20 Nov 2017 19:20 WIB







































