detikNews
Keluarga Suzuki, Antara Bali dan Tsunami Jepang
Suzuki dan keluarga sibuk berbenah. Rumah hunian sementaranya di Kesennuma, pagi itu Jepang, akan kedatangan tamu istimewa, yaitu pasangan Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) dan Ibu Negara Ani Yudhoyono.
Minggu, 19 Jun 2011 12:02 WIB







































