Pedangdut Ayu Ting Ting siap bertolak ke Tanah Suci Mekah hari ini untuk menjalankan ibadah umroh. Ayu akan berangkat bersama kedua orangtuanya, Abdul Rozak dan Umi Kalsum.
Para pria, bersiap-siaplah untuk patah hati sepanjang tahun 2013 ini. Sederet nama selebriti muda dan cantik berikut siap melepas masa lajangnya tahun ini. Siapa saja?
Lewat seorang makcomblang, Djoko Susilo dan Dipta Anindita pun berkenalan. Keduanya kemudian menikah di penghujung tahun 2008. Mas kawinnya Rp 15 miliar.
Menikah muda sepertinya memang menjadi tradisi di keluarga Ayu Ting Ting. Ayu yang berencana bakal menikah pada September 2013 dipastikan akan mengikuti jejak sang ibunda, Umi Kalsum.
Ayu Ting Ting siap menikah dengan sang kekasih, Enji pada September 2013 mendatang. Namun pemilik nama asli Ayu Rosmalina itu tak ingin menggelar pesta mewah.