detikNews
Tren Capres Sowan ke Tokoh Agama Dinilai Tak Efektif Naikkan Elektabilitas
Menjelang Pemilu, para tokoh agama kedatangan banyak tamu yang tak lain adalah para kandidat capres. Tapi kedatangan para kandidat capres ke beberapa tokoh agama diyakini tak akan berdampak signifikan menaikkan elektabilitas.
Minggu, 23 Mar 2014 14:53 WIB







































