Sepakbola
Klopp Enggan Keluhkan Lagi Jadwal Liverpool
Juergen Klopp berjanji tak mau lagi mengeluhkan jadwal main Liverpool yang begitu padat. Buat Klopp, hal itu sia-sia belaka.
Jumat, 27 Nov 2020 23:00 WIB







































