detikNews
Kondisi Korban Membaik, Tapi Polisi Belum Bisa Minta Keterangan
Kondisi Mathur Husyairi aktivis antikorupsi korban penembakan orang tak dikenal di Bangkalan kondisinya sudah membaik. Namun, Kapolres Bangkalan AKBP Soelistijono maupun penyidik belum diperbolehkan memintai keterangan korban.
Selasa, 27 Jan 2015 18:19 WIB







































