detikFinance
Upah Buruh di Jabodetabeka Masih Kalah Sama Malaysia
Upah yang diterima tenaga kerja di Indonesia (khususnya Jabodetabeka) masih kalah dengan Malaysia. Bahkan Indonesia kalah jauh dengan Singapura dan Thailand.
Selasa, 06 Nov 2012 14:55 WIB







































