Ketegangan antara pasukan keamanan Israel dengan warga Palestina kembali terjadi di Yerusalem. Bukan sekali ini konflik terjadi di kompleks masjid suci tersebut
Belum reda ketegangan yang dipicu oleh pemasangan alat pendeteksi logam, Israel memasang kamera keamanan atau CCTV di pintu masuk kompleks Masjid Al-Aqsa.
Ketua MPR Zulkifli Hasan mengecam penutupan Masjid Al-Aqsa dan pengusiran paksa penduduk Palestina oleh tentara Israel. Penutusan masjid tersebut melanggar HAM.
Dua warga Palestina tewas dalam bentrok dengan pasukan bersenjata Israel. Bentrokan tersebut terjadi seiring dengan penutupan kawasan Palestina oleh Israel.
Warga Palestina melakukan salat Jumat di jalan-jalan untuk memprotes langkah militer Israel memperketat akses ke Masjid Al-Aqsa, di kawasan Kota Lama Jerusalem.