"Sebaiknya kepolisian bersikap terbuka dan merespons permintaan investigasi secara positif untuk menjawab berbagai spekulasi di masyarakat," kata Abdul Mu'ti.
Habib Rizieq dkk akan menjalani sidang vonis terkait kasus tes swab RS UMMI Bogor hari ini. Sidang vonis akan digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Timur.