ASEAN-US Leaders Meeting (AULM) di New York, AS akan dihadiri pemimpin AS dan negara Asean. Meskipun pemerintah RI dan Malaysia bertemu di forum itu, tidak ada waktu yang dialokasikan untuk perundingan masalah perbatasan.
Menyusul diresmikannya Rapat Komisi Bersama Kemitraan Komprehensif AS-Indonesia oleh Hillary Clinton dan Marty Natalegawa, Kantor Deplu AS urusan Asia Timur dan Pasifik meluncurkan Panduan Rencana pelaksanaannya.
Menlu Indonesia Marty Natalegawa akan bertemu dengan pihak Malaysia di sela-sela rangkaian Sidang Majelis Umum PBB. Dalam pertemuan ini akan dibahas mengenai masalah perbatasan kedua negara.
Data yang dilansir oleh BPS Maret 2010 menyebutkan bahwa angka kemiskinan di Indonesia mencapai 31,02 Juta (13,33%). Komoditi makanan pemberi sumbangan dan pengaruh terbesar terhadap garis kemiskinan.
Indonesia dan Malaysia telah menggelar perundingan terkait sengketa perbatasan kedua negara di Kinabalu. Namun beredar kabar, dalam perundingan tersebut lebih banyak dibahas soal pelemparan tinja ke Kedutaan Besar Malaysia.
Acap kali mudik menjadi persoalan bagi pemudik, keluarga, orang lain, dan pemerintah. Kini saatnya setiap warga bangsa Indonesia harus segera melakukan mudik yang paling hakiki. Menapaki setiap perjalanan sejarah negeri ini. Selamat Mudik Nasional.
Hasil perundingan Indonesia-Malaysia di Kota Kinabalu terus mendapat kritikan. Pramono Anung menilai sikap tegas belum juga ditunjukkan oleh Indonesia yang diwakili Menteri Luar Negeri Marty Natalegawa.
Perundingan perbatasan RI-Malaysia di Kinabalu, Malaysia, dimanfaatkan pihak Malaysia untuk memprotes aksi pelemparan tinja di Kedubes Malaysia di Jakarta oleh massa Bendera. Aksi tersebut menyakiti perasaan rakyat Malaysia.