detikOto
Yamaha Tidak Ingin X-Ride Bernasib Seperti Fino
Produsen motor Yamaha berniat memasarkan skutik crossover terbaru mereka, Yamaha X-Ride dalam beberapa hari ke depan. Yamaha mengakui mereka tidak ingin ketinggalan seperti halnya ketika disalip Honda di segmen skutik retro.
Minggu, 24 Mar 2013 07:46 WIB







































