detikHot
Kaka Slank Kritisi Pembangunan Jakarta
Semakin tua usia kota Jakarta, semakin 'muda' suasananya. Mal-mal berdiri dan menjadi pelarian warga Jakarta untuk refreshing. Tapi kata Kaka Slank, ibu kota Indonesia ini banyak membangun bangunan yang tidak penting. Lho, kok?
Senin, 13 Jun 2005 19:08 WIB







































