detikFinance
Pemda NTB Minta PLN Hentikan Proyek Kabel Bawah Laut ke Gili Trawangan
Pemda NTB minta PLN menghentikan sementara proyek kabel bawah laut di Kabupaten Lombok Utara. Pasalnya, dikhawatirkan mengancam konservasi laut di kawasan itu.
Kamis, 14 Jun 2012 15:37 WIB







































