detikNews
Wiranto Daftarkan Gugatan Sengketa Pilpres ke MK
Akhirnya secara resmi pasangan capres-cawapres Wiranto-Wahid mendaftarkan gugatan sengketa pemilu pilpres 5 Juli 2004 ke Mahkamah Konstitusi.
Kamis, 29 Jul 2004 19:37 WIB







































