detikFinance
Dapat Tambahan Gas di Teluk Jakarta, PLN Makin Irit
PLN mulai Mei 2012 bakal mendapat tambahan gas sebanyak 200 MMSCFD atau 1,5 juta ton LNG per tahun di Teluk Jakarta dari Nusantara Regas. Ini membuat PLN makin irit.
Kamis, 12 Apr 2012 17:43 WIB







































