Sepakbola
La Masia Paling Banyak Sumbang Pemain di Liga Teratas Eropa, Akademi MU Kedua
Resmi sudah status La Masia sebagai akademi penghasil pemain terbaik setelah lulusan mereka mendominasi lima kompetisi liga teratas Eropa. Akademi Manchester United menjadi penyumbang pemain terbanyak kedua.
Kamis, 30 Okt 2014 15:53 WIB







































