detikFinance
Gagal Capai Target, Bank Ini Batal Beri Bonus Karyawan
Perbankan asal Inggris Lloyds Banking Group batal memberi bonus kepada karyawannya. Hal itu disebabkan tingkat keuangannya tidak mencapai target akibat pandemi.
Senin, 21 Des 2020 12:59 WIB