detikOto
Mobil Formula E Bakal Makin Kencang, Sirkuit Ancol Harus Dirombak?
Tahun depan, Formula E akan kembali ke Jakarta, tapi mulai menggunakan mobil balap Gen3 yang lebih kencang. Sirkuitnya perlu dirombak lagi?
Senin, 06 Jun 2022 08:15 WIB







































