detikNews
Buron 2 Bulan, Tersangka Kasus Kredit Fiktif BRI Syariah Ditangkap
Kejagung menangkap tersangka kasus korupsi pemberian kredit BRI Syariah Serang, Banten bernama Deni Kurniawan. Setelah sempat buron 2 bulan sejak Juli lalu, tersangka berhasil ditangkap pada Kamis (6/10) malam di daerah Bekasi.
Jumat, 07 Okt 2011 11:19 WIB







































