detikFinance
Asosiasi Debt Collector: Badan Kami Hitam, Tapi Hati Kami Tidak
Debt collector identik dengan sosok berwajah garang, badan besar dan berkulit hitam. Namun Ketua Asosiasi debt collector menyatakan hati mereka tetap baik meski bertampang sangar.
Senin, 02 Mei 2011 17:15 WIB







































