Herman mengaku akan membawa pembahasan RUU Perampasan Aset ini untuk diulas dalam diskusi yang lebih luas. Menurutnya, Demokrat siap memotori diskusi itu.
Ketua DPR RI, Puan Maharani mengatakan RUU Perampasan Aset akan dibahas pengesahan RUU KUHAP. Puan mengatakan pihaknya tak ingin menyelesaikan RUU KUHAP.
Wakil Ketua Komisi V DPR Fraksi Gerindra, Andi Iwan Darmawan Aras, mendukung pembatasan potongan maksimal sebesar 10% dari pendapatan mitra pengemudi ojol.